Tujuh dari kementrian lembaga pemerintahan yang akan segera membuka pendaftaranya pada 26 sekolah kedinasan, hal ini juga di tuliskan pada surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) dengan nomor B/435/M.SM.01.00/2020, nantinya pendaftaran ini akan di bagi menjadi 4 tahapan berikut ini :
- Yang pertama merupakan tahap pengumuman yang akan di laksanakan pada : 1 Juni 2020
- Yang kedua merupakan tahap pendaftaran SSCASN – BKN yang akan di laksanakan pada : 8 – 23 Juni 2020
- Yang ketiga tahap pelaksanaan seleksi Kometensi Dasar pada : Juli 2020
- Tahap yang terakhir aadalah tahap pelaksanaan seleksi Lanjutan yang jadwalnya akan diatur oleh masing – amsing lembaga atau kementrian.
Cara Pedaftaran – pendaftaran akaan di lakukan dengan sistem online pada ( https://sscasn.bkn.go.id/ ) kemudian para pendaftar akan memilih menu sekolah kedinasan untuk membuat akun dan mencetak kartu informasi akun pada ( https://dikdin.bkn.go.id/ )
Ini Dia Daftar 26 Sekolah Kedinasan Yang Pendaftaranya Akan Di Buka Juni ini!
- Institut Pemerintahan Dalam Negeri (Kemendagri) – http://ipdn.ac.id/
- Politeknik Siber dan Sandi Negara (BSSN) – https://poltekssn.ac.id/
- Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (Kemenkumham) – http://www.poltekip.ac.id/
- Politeknik Imigrasi (Kemenkumham) – https://poltekim.ac.id/
- Sekolah Tinggi Intelijen Negara (BIN) – https://stin.ac.id/
- Politeknik Statistika STIS – (BPS) http://stis.ac.id/
- Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG ) – https://stmkg.ac.id/
- Politeknik Transportasi Darat Indonesia (Kemenhub) – https://www.ptdisttd.ac.id/
- Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan (Kemenhub) – https://pktj.ac.id/
- Politeknik Transportasi SDP Palembang (Kemenhub) – https://www.poltektranssdp-palembang.ac.id/
- Politeknik Perkeretaapian Indonesia (Kemenhub) – https://api.ac.id/
- Politeknik Transportasi Darat Bali (Kemenhub) – https://www.poltradabali.ac.id/
- Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (Kemenhub) – https://stipjakarta.ac.id/
- Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang (Kemenhub) – https://pip-semarang.ac.id/
- Politeknik Ilmu Pelayaran Makassar (Kemenhub) – http://pipmakassar.ac.id/
- Politeknik Pelayaran (Kemenhub) – http://www.poltekpelaceh.ac.id/
- Politeknik Pelayaran Sumatera Barat (Kemenhub) – http://www.poltekpelsumbar.ac.id/
- Politeknik Pelayaran Banten (Kemenhub) – https://poltekpel-banten.ac.id/
- Politeknik Pelayaran Surabaya (Kemenhub) – http://www.poltekpel-sby.ac.id/
- Pelayaran Barombong (Kemenhub) – https://poltekpelbarombong.ac.id/
- Politeknik Penerbangan Indonesia (Kemenhub) – https://ppicurug.ac.id/
- Politeknik Penerbangan Surabaya (Kemenhub) – https://poltekbangsby.ac.id/
- Politeknik Penerbangan Medan (Kemenhub) – https://www.poltekbangmedan.ac.id/
- Politeknik Penerbangan Makassar (Kemenhub) – https://atkp-makassar.ac.id/poltekbang/
- Politeknik Penerbangan Palembang (Kemenhub) – http://www.poltekbangplg.ac.id/
- Politeknik Penerbangan Jayapura (Kemenhub) – https://poltekbangjayapura.ac.id/
Selain sekolah kedinasan, kalian juga bisa mencoba politeknik sebagai tempat kalian belajar. Di luar negeri vokasi menjadi unggulan karena mencetak orang2 yang ahli dalam bidangnya secara terampil. Jika kamu adalah mahasiswa baru, pastikan kamu menguasai materi dasar diperkuliahan. Kamu bisa belajar di bimbel politeknik yang siap bantu kamu hadapi perkuliahan.