65 Fakultas Kedokteran Di Indonesia
65 Fakultas Kedokteran Di Indonesia

Mengenal 65 Fakultas Kedokteran Yang Ada Di Indonesia

Indonesia merupakan negara kepulauan yang mempunyai jumlah pendudukan yang sangatlah banyak sekali, maka dari itu tentunya Indonesia memerlukan jumlah tenaga medis / dokter yang memadai. Salah satu cara agar apat memenuhi kebutuhan tenaga dokter tentunya dengan membuka sebuah fakultas kedokteran yang ada di berbagai tempat di Indonesia. Antusias warga indonesia pun juga sangat bersemangat dengan di buka nya Fakultas Kedokteran di perguruan – perguruan tinggi di Indonesia.

Banyak sekali yang ingin berhasil masuk kedalam Fakultas Kedokteran di salah satu perguruan tinggi yang ada di indonesia. Untuk masuk di fakultas kedokteran yang ternama seperti UGM ataupun UI tentunya membutuhkan persiapan yang bagus, mengingat tingkat persainganya yang sangatlah ketat. Banyak orang yang hingga mengikuti bimbel agar dapat menghadapi tes yang di wajibkan di ikuti oleh semua peserta yang ingin masuk kedokteran.

Informasi Menarik Lainya Mengenai Fakultas Kedokteran Di Idonesia :

Program studi kedokteran pasti setiap fakultas mempunyai singkatan atau namanya sendiri – sendiri. Akan teapi Fakultas kedokteran akan memplejari hal yang sama yaiu, ilmu medis, bagimana memelihara kesehatan, pencegahan, dan juga pengobatan sebuah penyakit. Untuk dapat mempelajari sebuah ilmu kedokteran tentunya teman – teman harus paham anatomi, fungsi dan juga interaksi yang terjadi pada tubuh manusia baik muai dari tulang, otot, saraf, dan indera.

Berikut Daftar 65 Fakultas Kedokteran Yang Ada Di Indonesia 2020

  1. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG, SEMARANG
  2. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA, MEDAN
  3. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA, SURAKARTA
  4. UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA, MAKASSAR
  5. UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA, SURABAYA
  6. UNIVERSITAS NUSA CENDANA, KUPANG
  7. UNIVERSITAS PADJADJARAN, BANDUNG
  8. UNIVERSITAS PALANGKA RAYA, PALANGKA RAYA
  9. UNIVERSITAS PATTIMURA, AMBON
  10. UNIVERSITAS PELITA HARAPAN, TANGERANG
  11. UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN, JAKARTA
  12. UNIVERSITAS PRIMA INDONESIA, MEDAN
  13. UNIVERSITAS RIAU, PEKANBARU
  14. UNIVERSITAS SAM RATULANGI, MANADO
  15. UNIVERSITAS SEBELAS MARET, SURAKARTA
  16. UNIVERSITAS SRIWIJAYA, PALEMBANG
  17. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA, MEDAN
  18. UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG JATI CIREBON, CIREBON
  19. UNIVERSITAS SYIAH KUALA, BANDA ACEH
  20. UNIVERSITAS TADULAKO, PALU
  21. UNIVERSITAS TANJUNG PURA, PONTIANAK
  22. UNIVERSITAS TRISAKTI, JAKARTA
  23. UNIVERSITAS UDAYANA, DENPASAR
  24. UNIVERSITAS WAHID HASYIM, SEMARANG
  25. UNIVERSITAS WARMADEWA, DENPASAR
  26. UNIVERSITAS YARSI, JAKARTA
  27. UNIVERSITAS ABDURRAB, PEKANBARU
  28. UNIVERSITAS ABULYATAMA, BANDA ACEH
  29. UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA
  30. UNIVERSITAS ALKHAIRAAT, PALU
  31. UNIVERSITAS ANDALAS, PADANG
  32. UNIVERSITAS BAITURRAHMAH, PADANG
  33. UNIVERSITAS ABULYATAMA, BANDA ACEH
  34. UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA
  35. UNIVERSITAS ALKHAIRAAT, PALU
  36. UNIVERSITAS ANDALAS, PADANG
  37. UNIVERSITAS KRISTEN KRIDA WACANA, JAKARTA
  38. UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT, BANJARMASIN
  39. UNIVERSITAS LAMPUNG, BANDAR LAMPUNG
  40. UNIVERSITAS MALAHAYATI, BANDAR LAMPUNG
  41. UNIVERSITAS MALIKUSSALEH, LHOKSEUMAWE
  42. UNIVERSITAS MATARAM, LOMBOK
  43. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR, MAKASSAR
  44. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG, MALANG
  45. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG, PALEMBANG
  46. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO, PURWOKERTO
  47. UNIVERSITAS BAITURRAHMAH, PADANG
  48. UNIVERSITAS CENDERAWASIH, JAYAPURA
  49. UNIVERSITAS CIPUTRA SURABAYA, SURABAYA
  50. UNIVERSITAS DIPONEGORO, SEMARANG
  51. UNIVERSITAS HALUOLEO, KENDARI
  52. UNIVERSITAS HANG TUAH, SURABAYA
  53. UNIVERSITAS HASANUDDIN, MAKASSAR
  54. UNIVERSITAS HKBP NOMMENSEN, MEDAN
  55. UNIVERSITAS ISLAM AL-AZHAR, MATARAM
  56. UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA, YOGYAKARTA
  57. UNIVERSITAS ISLAM MALANG, MALANG
  58. UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA, MEDAN
  59. UNIVERSITAS JAMBI, JAMBI
  60. UNIVERSITAS JEMBER, JEMBER
  61. UNIVERSITAS JENDERAL ACHMAD YANI, CIMAHI
  62. UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN, PURWOKERTO
  63. UNIVERSITAS KHAIRUN, TERNATE
  64. UNIVERSITAS KRISTEN DUTA WACANA, YOGYAKARTA
  65. UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA, JAKARTAs

Mungkin ada satu atau teman kalian yang ingin mengikuti bimbel kedokteran agar peluang masuk semakin tinggi bisa percayakan saja ke Bimbel Kedokteran Indonesia College di jamin 100% masuk atau lolos kedokteran Favorit.